Presiden Amerika Terburuk Sepanjang Sejarah – Negara Amerika memiliki beberapa pemimpin negara yang punya kinerja baik, beberapa pemimpin itu menjadi sebuah perbincangan hangat orang banyak jika tidak memiliki jiwa kepemimpinan yang baik. Berikut ini adalah daftar presiden Amerika yang terburuk semasa kepemimpinannya 1. Richard Nixon (1969-1974) Hal yang diingat dan mencemari masa kepemimpinan Nixon adalah skandal Watergate (Skandal pembobolan markas Partai Demokrat saat pemilihan presiden Amerika Serikat tahun 1972). Skandal ini mungkin bukan inisiatif dari Nixon sendiri, tetapi kebohongan yang menutupi skandal inilah yang sebenarnya mencemari nama baik Nixon pada…
Read More